Program Studi Pendidikan Biologi, Program Pascasarjana UM Palembang telah melaksanakan Ujian Tesis secara offline mahasiswa atas nama Reno Esa Mahendra (93221009). Mahasiswa telah berhasil mempertahankan tesisnya yang berjudul “Pengembangan E-Modul PBL ESSI Terintegrasi Nilai Keislaman Se-Sma Muhammadiyah Di Palembang.” di depan tiga Dewan Penguji, yakni Dr. Sri Wardhani, M.Si., Ibu Dr. Meli Astriani, M.Si., dan Dr. Wulandari Saputri, M.Pd. Keberhasilan tersebut tidak lepas dari bimbingan dan arahan para pembimbing tesisnya, yakni Dr. Astrid S. W. Sumah, M.Si..dan ibu Dr. Marlina Ummas Genisa, M.Sc.

Berikut dokumentasi saat berlangsungnya Ujian Tesis.